Wall Street Dibuka Hijau, Investor Fokus Laporan Keuangan Magnificient Seven

avatar
· 阅读量 105
Wall Street Dibuka Hijau, Investor Fokus Laporan Keuangan Magnificient Seven
Wall Street Dibuka Hijau, Investor Fokus Laporan Keuangan Magnificient Seven. Foto: MNC Media.

IDXChannel - Tiga indeks saham Utama Wall Street dibuka menguat pada perdagangan Senin (28/10/2024). Pasar fokus terhadap laporan keuangan sejumlah perusahaan, salah satunya Magnificient Seven. 

Dow Jones Industrial Average (.DJI), naik 0,57 persen menjadi 42.352,52, S&P 500 (.SPX) menguat 0,52 persen ke level 5.838,52, sementara Nasdaq Composite (.IXIC) naik 0,71 persen menjadi 18.649,95.

Baca Juga:
Wall Street Dibuka Hijau, Investor Fokus Laporan Keuangan Magnificient Seven Prediksi Wall Street Pekan Depan: Ada Tantangan Reli Saham AS

Sejumlah saham-saham big caps menguat seperti Alphabet (NASDAQ:GOOGL), Meta Platforms (NASDAQ:META), Microsoft (NASDAQ:MSFT), Apple (NASDAQ:AAPL), Amazon.com (NASDAQ:AMZN) menguat di bawah persen, menjelang rilis laporan keuangan mereka.

Fokus utama pasar saat ini tertuju pada hasil laporan keuangan. Sekitar 169 perusahaan konsituen indeks S&P 500 dijadwalkan untuk merilis kinerja pekan ini, demikian dilansir Investing Senin (28/10/2024).

Baca Juga:
Wall Street Dibuka Hijau, Investor Fokus Laporan Keuangan Magnificient Seven The Fed Kurang Agresif Pangkas Suku Bunga, Wall Street Dibuka Suram
Halaman : 1 2

风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。

喜欢的话,赞赏支持一下
avatar
回复 0

加载失败()

  • tradingContest