IDXChannel - PT Hero Global Investment Tbk resmi mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis (9/1/2025).
Harga saham perseroan dibuka di level Rp250 per saham, naik 25 persen dari harga penawaran awal yang ditetapkan sebesar Rp200 per saham. Hingga pukul 09.08 WIB, harga saham HGII berada di posisi Rp264 per saham.
Hero Global Investment (HGII) Kedatangan Investor Jepang Jelang IPOSementara itu, total saham perseroan yang diperdagangkan sebanyak 142,58 juta saham dengan nilai transaksi mencapai Rp36,24 miliar dan ditransaksikan sebanyak 13.813 kali.
“Pencapaian luar biasa ini bukan hanya milik kami, manajemen, melainkan ini adalah pencapaian kita bersama. Doa dan komitmen kami pasca IPO sekiranya HGII dapat bertumbuh dan berkembang dengan tata kelola perusahaan yang baik,” kata Direktur Utama HGII, Robin Sunyoto di Gedung BEI, Jakarta, Kamis (9/1).
Raja Roti (BRRC)-Hero Global (HGII) Listing Hari Ini, Jadi Emiten ke-4 dan 5 di 2025作者:09/01/2025 09:29 WIB,文章来源Idxchannel,版权归原作者所有,如有侵权请联系本人删除。
风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。


加载失败()