 
                            IDXChannel - PT Prima Multi Usaha Indonesia Tbk (PMUI) siap mencatatkan sahamnya secara perdana di Bursa Efek Indonesia (BEI), Kamis (10/7/2025). PMUI menjadi perusahaan ke-22 yang tercatat pada tahun ini.
Kepala Divisi Penilaian Perusahaan 1 BEI, Vera Florida mengatakan, Bursa menyetujui pencatatan saham PMUI. Sebanyak 4,64 miliar saham akan dicatatkan dengan 1,16 miliar saham dilepas kepada publik.
 BEI Tanggapi Rumor Batalnya IPO Prima Multi (PMUI), Empat Emiten Dipastikan Listing
                                BEI Tanggapi Rumor Batalnya IPO Prima Multi (PMUI), Empat Emiten Dipastikan Listing"Direksi BEI telah menyetujui pencatatan saham PT Prima Multi Usaha Indonesia Tbk," katanya dalam pengumuman.
PMUI melepas 20 persen saham kepada publik. Seluruh proses IPO ini ditangani oleh satu penjamin emisi efek (underwriter), yakni Korea Investment & Sekuritas (BQ).
 Serentak, Prima (PMUI) hingga B-Log (BLOG) Listing di BEI Hari Ini
                                Serentak, Prima (PMUI) hingga B-Log (BLOG) Listing di BEI Hari IniInvestor yang mengikuti proses penawaran perdana saham (Initial Public Offering atau IPO) mencapatkan penjatahan efek (allotment) secara penuh alias 100 persen. Dengan kata lain, tidak ada kelebihan permintaan (oversubscribed) dalam IPO PMUI.
作者:10/07/2025 07:40 WIB,文章来源Idxchannel,版权归原作者所有,如有侵权请联系本人删除。
风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。



加载失败()