Pakai Mobile Banking BCA buat Isi Saldo DANA, Cek Caranya & Minimal Top Up

avatar
· 阅读量 28
Pakai Mobile Banking BCA buat Isi Saldo DANA, Cek Caranya & Minimal Top Up
Foto: DANA
Jakarta

Di era digital sekarang, penggunaan dompet digital semakin populer. Pasalnya, dompet digital memberikan kemudahan dalam melakukan berbagai transaksi mulai dari pembayaran belanja online hingga transfer uang.

Selain praktis, transaksi dompet digital juga dikenal lebih aman, terlebih jika aplikasi tersebut telah diawasi oleh Bank Indonesia (BI).

Tak hanya itu, mengisi dompet digital kini makin mudah karena beberapa bank telah memiliki fitur untuk pengisian saldo. Salah satunya adalah aplikasi DANA yang bisa di top up dengan mudah dan cepat menggunakan aplikasi dari Bank BCA.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Jika kamu pengguna Mobile Banking BCA dan ingin mengisi Saldo DANA, kamu bisa melakukannya dengan mudah dan cepat.

Berikut ini cara top up Saldo DANA pakai m-banking BCA serta informasi tentang minimal top up yang perlu kamu ketahui.

ADVERTISEMENT

Cara Top Up Saldo DANA pakai m-banking BCA


• Buka aplikasi DANA.

• Tap Isi Saldo dan lanjutkan dengan memilih bank yang akan digunakan.

• Masukkan nominal min. Rp20.000.

• Ikuti instruksi pada layar untuk menyelesaikan transaksi melalui aplikasi mobile banking atau ATM.


Cara Transfer dari m-banking BCA atau BCA Mobile ke DANA:


Untuk pengguna BCA, bisa melakukan transfer dari m-banking BCA atau BCA Mobile ke DANA. Berikut caranya:


• Login ke BCA Mobile.

• Pilih m-Transfer dan pilih BCA Virtual Account.

• Masukkan kode DANA yaitu 3901, lalu masukkan nomor telepon yang dituju dan tap Send.

• Masukkan nominal yang mau di top up ke DANA.

• Cek kembali detail transaksi, lalu tap OK.

• Masukkan PIN BCA Mobile.


Nah, itulah cara top up Saldo DANA pakai m-banking BCA. Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu dapat dengan mudah mengisi Saldo DANA pakai m-banking BCA kapan saja dan di mana saja, tanpa perlu repot ke ATM.

Selama mengisi Saldo DANA, pastikan selalu untuk menjaga kerahasiaan PIN dan tidak membagikan kode OTP atau informasi pribadi kepada siapapun. Selain itu, cek kembali nominal dan nomor telepon sebelum melanjutkan transaksi.

Jadi, tunggu apalagi? Segera download dan gunakan aplikasi DANA sekarang juga.



BCA Mobile Trending, Netizen Ngeluh Adanya Gangguan

BCA Mobile Trending, Netizen Ngeluh Adanya Gangguan


(ega/ega)

风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。

喜欢的话,赞赏支持一下
avatar
回复 0

加载失败()

  • tradingContest