Rotasi MSCI: ICBP Keluar, KLBF Turun Kelas, Simak Analisisnya

avatar
· 阅读量 8
Rotasi MSCI: ICBP Keluar, KLBF Turun Kelas, Simak Analisisnya
Rotasi MSCI: ICBP Keluar, KLBF Turun Kelas, Simak Analisisnya. (Foto: Freepik)

IDXChannel - Pengelola indeks global MSCI merilis hasil kajian indeks periode November 2025 pada Rabu (5/11/2025).

Dalam pembaruan tersebut, dua nama besar di sektor konsumer mengalami pergeseran posisi. PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) tercatat keluar dari MSCI Global Standard Indexes, sementara PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) turun peringkat ke kategori Small Cap.

Baca Juga:
Rotasi MSCI: ICBP Keluar, KLBF Turun Kelas, Simak Analisisnya MDLA Bukukan Laba Bersih Rp294 Miliar hingga Kuartal III-2025, Naik Dua Digit

Kondisi ini dinilai berpotensi memicu arus keluar dana pasif dari manajer portofolio global yang mengikuti benchmark MSCI.

Dari pasar saham, Kamis (6/11/2025), hingga pukul 15.13 WIB, saham IBCP terkoreksi 0,57 persen ke Rp8.650 per unit, usai sempat merosot ke Rp8.550 per unit di awal perdagangan.

Baca Juga:
Rotasi MSCI: ICBP Keluar, KLBF Turun Kelas, Simak Analisisnya Perluas Portofolio EBT, PGN (PGAS) Kembangkan Biometana di Sumsel

Senasib, saham KLBF tergerus 1,89 persen menjadi Rp1.295 per unit usai sempat terbenam ke 1.255 per unit.

Halaman : 1 2 3

风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。

喜欢的话,赞赏支持一下
avatar
回复 0

加载失败()

  • tradingContest