Pramono Optimistis Bank Jakarta Bakal IPO Tahun Depan

avatar
· 阅读量 108
Pramono Optimistis Bank Jakarta Bakal IPO Tahun Depan

jpnn.com, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku optimis bahwa Bank Jakarta dapat melantai di bursa melalui penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO) pada tahun depan.

Keyakinan tersebut didasarkan pada penguatan budaya kerja, profesionalisme, serta kesiapan fundamental perusahaan.

Hal itu disampaikan pada rapat kerja Bank Jakarta di Hotel Pullman, Podomoro City, Jakarta Barat, pada Kamis (22/1) lalu.

Baca Juga:
  • Pramono Bawa Pesan Penting soal PJJ dan WFH, Simak

Pramono menegaskan, pembangunan corporate culture menjadi fondasi utama bagi Bank Jakarta dalam mempersiapkan diri sebagai perusahaan terbuka.

Menurut dia, pembangunan corporate culture menjadi fondasi utama bagi Bank Jakarta dalam mempersiapkan diri sebagai perusahaan terbuka.

Corporate culture yang kuat akan menentukan arah, kualitas kinerja, dan daya saing bank, khususnya dalam menghadapi tuntutan transparansi sebagai perusahaan publik.

Baca Juga:
  • Gubernur Pramono Optimistis Bank Jakarta IPO Tahun Depan

“Untuk menjadi bank IPO, corporate culture itu harus betul-betul dibentuk dan menjadi bagian inheren dari perusahaan,” ujar Pramono, dalam keterangannya, dikutip Minggu (25/1).

Selain budaya kerja, Pramono menekankan pentingnya membangun teamwork yang efektif dengan mengedepankan pola kerja work smart.

风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。

喜欢的话,赞赏支持一下
回复 0

暂无评论,立马抢沙发

  • tradingContest