❓ Apakah Forex Haram? Ini Pertanyaan yang Sering Salah Dipahami
Pertanyaan “apakah forex haram” sering muncul, terutama dari trader pemula.
Masalahnya, forex sering dinilai dari hasil akhirnya (untung atau rugi), bukan dari mekanisme transaksinya.
Dalam diskusi syariah, yang biasanya dibahas bukan sekadar tradingnya, tapi:
– ada atau tidak riba
– ada atau tidak gharar berlebihan
– cara transaksi dan niatnya
Makanya, jawabannya tidak sesederhana ya atau tidak.
风险提示:本文所述仅代表作者个人观点,不代表 Followme 的官方立场。Followme 不对内容的准确性、完整性或可靠性作出任何保证,对于基于该内容所采取的任何行为,不承担任何责任,除非另有书面明确说明。

-THE END-